Bahasa Jepang,  Kosakata

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

Tak selamanya Jepang itu aman, Minasan. Tentu ada beragam kejahatan yang juga terjadi di negeri Sakura yang terkenal indah dan aman itu. Buktinya, terdapat sejumlah kosakata bahasa Jepang tentang kejahatan yang akan Pandai Kotoba ulas di artikel ini.

Jadi, bagi Minasan yang sedang memperkaya kotoba, langsung saja simak kosakata bahasa Jepang tentang kejahatan berikut ini.

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

kosakata bahasa jepang tentang kejahatan
  1. 犯罪 (Hanzai) – Kejahatan
  • 彼の行為は犯罪です。

(Kare no koui wa hanzai desu.)

Artinya: Tindakan dia merupakan kejahatan.

  • その地域で増加している犯罪に注意してください。

(Sono chiiki de zouka shite iru hanzai ni chuui shite kudasai.)

Artinya: Harap berhati-hati terhadap peningkatan kejahatan di wilayah tersebut.

  • 彼は犯罪に関与している可能性があります。

(Kare wa hanzai ni kanyo shite iru kanousei ga arimasu.)

Artinya: Ada kemungkinan bahwa dia terlibat dalam kejahatan.

  1. 泥棒 (Dorobou) – Pencuri
  • 昨夜、泥棒が家に入りました。

(Sakuya, dorobou ga ie ni hairimashita.)

Artinya: Kemarin malam, pencuri masuk ke dalam rumah.

  • 近くで泥棒が目撃されました。

(Chikaku de dorobou ga mokugeki saremashita.)

Artinya: Pencuri terlihat di dekat sini.

  • ご注意ください。最近、この地域で泥棒が頻発しています。

(Gochuui kudasai. Saikin, kono chiiki de dorobou ga hinpatsu shiteimasu.)

Artinya: Harap berhati-hati. Baru-baru ini, pencurian sering terjadi di daerah ini.

  1. 強盗 (Goutou) – Perampokan
  • 銀行で強盗が発生しました。

(Ginkou de goutou ga hassei shimashita.)

Artinya: Perampokan terjadi di bank.

  • 強盗団が貴重な宝石を盗みました。

(Goutoudan ga kichouna houseki o nusumimashita.)

Artinya: Kelompok perampok mencuri permata berharga.

  • 昨晩、店舗で強盗が襲われました。

(Sakuban, tenpo de goutou ga osowaremashita.)

Artinya: Kemarin malam, toko tersebut diserang oleh perampok.

  1. 殺人 (Satsujin) – Pembunuhan
  • 町で殺人事件が発生し、警察が捜査を始めました。

(Machi de satsujin jiken ga hassei shi, keisatsu ga sousa o hajimemashita.)

Artinya: Kejahatan pembunuhan terjadi di kota, dan polisi telah memulai penyelidikan.

  • 彼は冤罪でないことを示すために殺人の容疑を晴らしました。

(Kare wa enzai de nai koto o shimesu tame ni satsujin no yougi o harashimashita.)

Artinya: Dia membersihkan diri dari tuduhan pembunuhan untuk membuktikan bahwa dia tidak bersalah.

  • 新聞によれば、昨夜近くで殺人が起きたと報じられています。

(Shinbun ni yoreba, yuube chikaku de satsujin ga okita to houjirareteimasu.)

Artinya: Menurut surat kabar, dilaporkan bahwa pembunuhan terjadi di dekat sini semalam.

  1. 誘拐 (Yuukai) – Penculikan
  • 警察は、誘拐された子供を見つけるために全力で捜査しています。

(Keisatsu wa, yuukai sareta kodomo o mitsukeru tame ni zenryoku de sousa shiteimasu.)

Artinya: Polisi sedang melakukan penyelidikan penuh tenaga untuk menemukan anak yang diculik.

  • 誘拐犯は身代金を要求し、家族は困惑しています。

(Yuukaihan wa midaikin o youkyuushi, kazoku wa konwakushiteimasu.)

Artinya: Pelaku penculikan menuntut uang tebusan, dan keluarga dalam kebingungan.

  • 地元のニュースによれば、最近、この地域で誘拐事件が増加しています。

(Jimoto no nyuusu ni yoreba, saikin, kono chiiki de yuukai jiken ga zouka shiteimasu.)

Artinya: Menurut berita lokal, belakangan ini, kasus penculikan meningkat di wilayah ini.

  1. 詐欺 (Sagi) – Penipuan
  • オンラインで商品を購入したら、詐欺に遭ったことがあります。

(Onrain de shouhin o kounyuu shitara, sagi ni atta koto ga arimasu.)

Artinya: Saya pernah mengalami penipuan ketika membeli barang secara online.

  • 未知の電話番号からの不審なメッセージには注意が必要です。詐欺かもしれません。

(Michi no denwa bangou kara no fushinna meseeji ni wa chuui ga hitsuyoudesu. Sagi kamoshiremasen.)

Artinya: Harap berhati-hati terhadap pesan mencurigakan dari nomor telepon yang tidak dikenal. Mungkin itu penipuan.

  • 銀行口座情報を知らせるようなメールは、ほぼ確実に詐欺です。

(Ginkou kouza jouhou woo shiraseru youna meeru wa, hobo kakujitsu ni sagi desu.)

Artinya: Email yang meminta informasi rekening bank hampir pasti adalah penipuan.

  1. 暴行 (Boukou) – Kekerasan
  • 学校でのいじめは暴行の一形態です。

(Gakkou de no ijime wa boukou no ikei desu.)

Artinya: Bullying di sekolah adalah salah satu bentuk kekerasan.

  • 交通トラブルで暴行が発生することは避けるべきです。

(Koutsuu toraburu de boukou ga hassei suru koto wa yokeru beki desu.)

Artinya: Harus dihindari agar kekerasan tidak terjadi dalam masalah lalu lintas.

  • 家庭内の暴行は法的に厳しく処罰されます。

(Kateinai no boukou wa houteki ni kibishiku shobatsu saremasu.)

Artinya: Kekerasan dalam rumah tangga akan dihukum secara hukum dengan ketat.

  1. 強姦 (Goukan) – Pemerkosaan
  • 性犯罪、特に強姦は深刻な犯罪であり、犠牲者は支援が必要です。

(Sei hanzai, toku ni goukan wa shinkoku na hanzai de ari, giseisha wa shien ga hitsuyou desu.)

Artinya: Kejahatan seksual, khususnya pemerkosaan, adalah kejahatan serius dan korban memerlukan dukungan.

  • 強姦は法的に厳しく処罰されるべき犯罪行為です。

(Goukan wa houteki ni kibishiku shobatsu sareru beki hanzai koui desu.)

Artinya: Pemerkosaan adalah tindakan kejahatan yang seharusnya dihukum dengan tegas secara hukum.

  • 社会は強姦被害者をサポートし、犯罪を防ぐための取り組みを強化すべきです。

(Shakai wa goukan higaisha o sapooto shi, hanzai o fusegu tame no torikumi o kyouka subeki desu.)

Artinya: Masyarakat harus mendukung korban pemerkosaan dan memperkuat upaya untuk mencegah kejahatan tersebut.

  1. 傷害 (Shougai) – Penganiayaan
  • バーでの口論が傷害事件に発展しました。

(Baa de no kouron ga shougai jiken ni hatten shimashita.)

Artinya: Pertengkaran di bar berubah menjadi kasus penganiayaan.

  • 公園での小さな争いが傷害につながりました。

(Kouen de no chiisana arasoi ga shougai ni tsunagarimashita.)

Artinya: Perselisihan kecil di taman berujung pada penganiayaan.

  • スポーツイベントでの喧嘩が傷害罪で告訴されました。

(Supootsu ibento de no kenka ga shougai zai de kokuso saremashita.)

Artinya: Pertengkaran selama acara olahraga berakhir dengan pelaporan kasus penganiayaan.

  1. 脅迫 (Kyouhaku) – Pemerasan
  • 彼は脅迫の手紙を受け取り、お金を渡さないと脅されました。

(Kare wa kyouhaku no tegami o uketori, okane o watasanai to odosaremashita.)

Artinya: Dia menerima surat pemerasan dan diancam akan diserang jika tidak memberikan uang.

  • インターネット上での脅迫行為は法的に罰せられます。

(Intaanettojou de no kyouhaku koui wa houteki ni basseraremasu.)

Artinya: Tindakan pemerasan di internet dapat dihukum secara hukum.

  • 脅迫は社会的な信頼を損なう重大な犯罪です。

(Kyouhaku wa shakaiteki na shinrai o sokonau juudai na hanzai desu.)

Artinya: Pemerasan adalah kejahatan serius yang merusak kepercayaan sosial.

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

  1. 逃走 (Tousou) – Melarikan diri
  • 犯人は警察の追跡を逃れ、逃走中です。

(Hannin wa keisatsu no tsuiseki o nogare, tousouchuu desu.)

Artinya: Pelaku kejahatan berhasil menghindari kejaran polisi dan sedang melarikan diri.

  • 交通事故の後、運転手は逃走しようとしましたが、すぐに捕まりました。

(Koutsuu jiko no ato, untenshu wa tousou shiyou to shimashita ga, sugu ni tsukamarimashita.)

Artinya: Setelah kecelakaan lalu lintas, pengemudi mencoba untuk melarikan diri, tetapi segera ditangkap.

  • 火災が発生した際、人々は冷静に避難せざるを得ず、逃走しました。

(Kasai ga hassei shita sai, hitobito wa reisei ni hinan sezaru o ezun, tousou shimashita.)

Artinya: Saat terjadi kebakaran, orang-orang terpaksa harus melarikan diri dengan tenang untuk menyelamatkan diri.

  1. 恐喝 (Kyoukatsu) – Pengancaman
  • 彼はビジネスパートナーに対して恐喝を行い、不正な契約を強要しました。

(Kare wa bijinesu paatonaa ni taishite kyoukatsu o okonai, fuseina keiyaku o kyouyou shimashita.)

Artinya: Dia melakukan pengancaman terhadap mitra bisnisnya dan memaksa kontrak yang tidak sah.

  • 電話での恐喝に怯えて、被害者は警察に助けを求めました。

(Denwa de no kyoukatsu ni obiete, higaisha wa keisatsu ni tasuke o motomemashita.)

Artinya: Takut akan pengancaman lewat telepon, korban meminta bantuan kepada polisi.

  • オンラインでの取引中に、不正な手段で恐喝が発生しました。

(Onrain de no torihikichuu ni, fuseina shudan de kyoukatsu ga hassei shimashita.)

Artinya: Saat bertransaksi online, pengancaman terjadi dengan cara yang tidak sah.

  1. 不正行為 (Fusei koui) – Tindakan tidak sah
  • その企業は不正行為の疑いで調査されています。

(Sono kigyou wa fusei koui no utagai de chousa sareteimasu.)

Artinya: Perusahaan tersebut sedang diselidiki karena dugaan tindakan tidak sah.

  • 不正行為は法律で厳しく禁じられています。

(Fusei koui wa houritsu de kibishiku kinjirareteimasu.)

Artinya: Tindakan tidak sah ketat dilarang oleh hukum.

  • 政府は公共の資金の不正行為に対して厳格な対策を講じています。

(Seifu wa koukyou no shikin no fusei koui ni taisite ginkaku na taisaku o koujiteimasu.)

Artinya: Pemerintah telah mengambil langkah-langkah tegas untuk tindakan tidak sah terkait dana publik.

  1. 売春 (Baishun) – Prostitusi
  • その地域では、売春が問題となっており、警察は取り締まりを強化しています。

(Sono chiiki de wa, baishun ga mondai to natteori, keisatsu wa torishimari o kyouka shiteimasu.)

Artinya: Di daerah tersebut, prostitusi menjadi masalah, dan polisi sedang memperketat penindakan.

  • 若者たちが売春に巻き込まれないように、教育機関での啓発活動が重要です。

(Wakamonotachi ga baishun ni makikomarenai youni, kyouiku kikan de no keihatsu katsudou ga juuyou desu.)

Artinya: Penting untuk melakukan kampanye penyadaran di lembaga pendidikan agar para pemuda tidak terlibat dalam prostitusi.

  • 売春は社会問題と見なされ、その根本的な原因に対処する必要があります。

(Baishun wa shakai mondai to minasare, sono konponteki na genin ni taisho suru hitsuyou ga arimasu.)

Artinya: Prostitusi dianggap sebagai masalah sosial, dan perlu menangani akar permasalahannya.

  1. 薬物犯罪 (Yakubutsu hanzai) – Kejahatan narkotika
  • 警察は薬物犯罪者を逮捕し、密売ルートを根絶するために取り組んでいます。

(Keisatsu wa yakubutsu hanzaisha o taiho shi, mitsubai ruuto o konzetsu suru tame ni torikumande imasu.)

Artinya: Polisi sedang menangkap pelaku kejahatan narkotika dan berusaha untuk memberantas jalur peredaran gelap.

  • 薬物犯罪は個人や社会に深刻な被害をもたらす可能性があります。

(Yakubutsu hanzai wa kojin ya shakai ni shinkoku na higai o motarasu kanousei ga arimasu.)

Artinya: Kejahatan narkotika memiliki potensi untuk menyebabkan kerugian serius baik pada individu maupun masyarakat.

  • 学校での薬物犯罪の増加に対応するため、教育機関は予防プログラムを導入しています。

(Gakkou de no yakubutsu hanzai no zouka ni taio suru tame, kyouiku kikan wa yobou puroguramu o dounyuu shiteimasu.)

Artinya: Untuk mengatasi peningkatan kejahatan narkotika di sekolah, lembaga pendidikan memperkenalkan program pencegahan.

  1. 賭博 (Tobaku) – Perjudian
  • 賭博は法律で禁止されていますが、地下で行われていることもあります。

(Tobaku wa houritsu de kinshi sareteimasu ga, chika de okonawareteiru koto mo arimasu.)

Artinya: Meskipun perjudian dilarang oleh hukum, tetapi ada yang tetap melakukan di bawah tanah.

  • カジノでの賭博は合法的に許可されている国もあります。

(Kajino de no tobaku wa gouritsu ni kyoka sareteiru kuni mo arimasu.)

Artinya: Beberapa negara mengizinkan perjudian di kasino secara legal.

  • 若者たちに賭博の危険性を知らせるため、学校で啓発活動が行われています。

(Wakamonotachi ni tobaku no kiken-ei o shiraseru tame, gakkou de keihatsu katsudou ga okonawareteimasu.)

Artinya: Untuk memberi tahu risiko perjudian kepada para pemuda, kegiatan penyadaran dilakukan di sekolah.

  1. 猥褻行為 (Waisetsu koui) – Tindakan cabul
  • 公共の場での猥褻行為は法律で厳しく罰せられます。

(Koukyou no ba de no waisetsu koui wa houritsu de kibishiku basseraremasu.)

Artinya: Tindakan cabul di tempat umum dapat dihukum secara ketat menurut hukum.

  • 学校での猥褻行為は学則に違反し、厳正な処分を受けることがあります。

(Gakkou de no waisetsu koui wa gakusoku ni ihanshi, gensei na shobun o ukeru koto ga arimasu.)

Artinya: Tindakan cabul di sekolah merupakan pelanggaran tata tertib dan dapat dikenakan hukuman tegas.

  • 猥褻行為は社会的な信頼を損ない、法的な問題につながる可能性があります。

(Waisetsu koui wa shakaiteki na shinrai o sokonai, houteki na mondai ni tsunagaru kanousei ga arimasu.)

Artinya: Tindakan cabul dapat merusak kepercayaan sosial dan berpotensi menjadi masalah hukum.

  1. 犯罪者 (Hanzai-sha) – Pelaku kejahatan
  • 警察は犯罪者を逮捕し、裁判で責任を問うています。

(Keisatsu wa hanzaisha o taiho shi, saiban de sekinin wo tootteimasu.)

Artinya: Polisi menangkap pelaku kejahatan dan meminta pertanggungjawabannya di pengadilan.

  • 犯罪者が逃走中で、警察は全国的な捜査を展開しています。

(Hanzai-sha ga tousouchuu de, keisatsu wa zenkokuteki na sousa o tenkai shiteimasu.)

Artinya: Pelaku kejahatan sedang melarikan diri, dan polisi sedang melakukan penyelidikan nasional.

  • 地元のニュースによれば、犯罪者が再び活動しているとの報告があります。

(Jimoto no nyuusu ni yoreba, hanzaisha ga futatabi katsudou shiteiru to no houkoku ga arimasu.)

Artinya: Menurut berita lokal, ada laporan bahwa pelaku kejahatan kembali beraksi.

  1. 捜査 (Sousa) – Penyelidikan
  • 警察は新しい犯罪事件の捜査を始めました。

(Keisatsu wa atarashii hanzai jiken no sousa o hajimemashita.)

Artinya: Polisi telah memulai penyelidikan terhadap kasus kejahatan baru.

  • 捜査官たちは証拠を集めるために努力しています。

(Sousakantachi wa shouko o atsumeru tame ni doryoku shiteimasu.)

Artinya: Petugas penyelidik sedang berusaha mengumpulkan bukti.

  • インターネット上の詐欺に関する捜査が進行中です。

(Intaanettojou no sagi ni kansuru sousa ga shinkouchuu desu.)

Artinya: Penyelidikan terkait penipuan online sedang berlangsung.

  1. 刑務所 (Keimusho) – Penjara
  • 犯罪者は有罪判決を受け、刑務所に収監されました。

(Hanzaisha wa yuuzai hanketsu wo uke, keimusho ni shuukan saremashita.)

Artinya: Pelaku kejahatan dinyatakan bersalah dan dipenjara.

  • 刑務所での生活は規律が厳格であり、囚人は日課に従って行動します。

(Keimusho de no seikatsu wa kiritsu ga gengaku de ari, shuujin wa nikkatsu ni shitagatte koudou shimasu.)

Artinya: Kehidupan di penjara sangat teratur, dan narapidana mengikuti jadwal harian dengan ketat.

  • 短縮刑を受けた後、彼は刑務所から出所し、更生プログラムに参加しました。

(Tanshukukei o uketa ato, kare wa keimusho kara shutsujo shi, sousei puroguramu ni sanka shimashita.)

Artinya: Setelah menjalani pemotongan masa tahanan, dia dibebaskan dari penjara dan bergabung dengan program rehabilitasi.

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

  1. 裁判 (Saiban) – Sidang
  • 明日は重要な裁判があります。被告人は法廷で証言する予定です。

(Ashita wa juuyouna saiban ga arimasu. Hikokunin wa houtei de shougen suru yotei desu.)

Artinya: Besok ada sidang penting. Terdakwa dijadwalkan akan memberikan kesaksiannya di pengadilan.

  • 事件の裁判が始まり、弁護士たちが法的な論争を行っています。

(Jiken no saiban ga hajimari, bengoshitachi ga houteki na ronsou wo okonatteimasu.)

Artinya: Sidang atas kasus telah dimulai, dan para pengacara sedang melakukan perdebatan hukum.

  • 裁判官は公正な判断を下すために、慎重に証拠を検討しています。

(Saibankan wa kousei na handan o kudasu tame ni, shinchou ni shouko o kentou shiteimasu.)

Artinya: Hakim sedang mempertimbangkan bukti dengan hati-hati untuk membuat keputusan yang adil.

  1. 逮捕 (Taiho) – Penangkapan
  • 犯罪の容疑者が逮捕され、警察署に連行されました。

(Hanzai no yougisha ga taiho sare, keisatsusho ni renkou saremashita.)

Artinya: Tersangka kejahatan telah ditangkap dan dibawa ke kantor polisi.

  • 詐欺事件の容疑者が逮捕されると、被害者たちは一時的な安心感を感じました。

(Sagi jiken no yougisha ga taiho sareru to, higaishatachi wa hitojitteki na anshinkan o kanjimashita.)

Artinya: Ketika tersangka kasus penipuan ditangkap, para korban merasakan sedikit rasa lega.

  • 不正行為が発覚し、役人たちが逮捕されました。

(Fusei koui ga hakkaku shi, yakunintachi ga taiho saremashita.)

Artinya: Ketika tindakan tidak sah terungkap, pejabat-pejabat tersebut ditangkap.

  1. 取り調べ (Torishirabe) – Interogasi
  • 警察は容疑者に対して厳格な取り調べを行いました。

(Keisatsu wa yougisha ni taishite gankaku na torishirabe o okonaimashita.)

Artinya: Polisi melakukan interogasi yang ketat terhadap tersangka.

  • 取り調べの中で、犯罪の詳細についての情報が明らかになりました。

(Torishirabe no naka de, hanzai no shousai ni tsuite no jouhou ga akiraka ni narimashita.)

Artinya: Selama interogasi, informasi mengenai rincian kejahatan menjadi jelas.

  • 弁護士はクライアントのために公正な取り調べを要求しています。

(Bengoshi wa kuraianto no tame ni kousei na torishirabe o youkyuu shiteimasu.)

Artinya: Pengacara meminta interogasi yang adil untuk kliennya.

  1. 証拠 (Shouko) – Bukti
  • 警察は事件現場で重要な証拠を発見しました。

(Keisatsu wa jiken genba de juuyouna shouko o hakken shimashita.)

Artinya: Polisi menemukan bukti penting di tempat kejadian.

  • 裁判での勝訴には確固たる証拠が不可欠です。

(Saiban de no shousho ni wa kakukototaru shouko ga fukaketsu desu.)

Artinya: Bukti yang kuat sangat diperlukan untuk memenangkan kasus di pengadilan.

  • 不正行為が証拠として提出され、企業は厳しい調査を受けました。

(Fusei koui ga shouko to shite teishutsu sare, kigyou wa kibishii chousa wo ukemashita.)

Artinya: Tindakan tidak sah diajukan sebagai bukti, dan perusahaan tersebut mengalami penyelidikan yang ketat.

  1. 懲役 (Choueki) – Hukuman penjara
  • 重大な犯罪者は懲役刑を宣告され、刑務所に収監されました。

(Juudai na hanzaisha wa choueki kei wo senkoku sare, keimusho ni shuukan saremashita.)

Artinya: Pelaku kejahatan serius dihukum hukuman penjara dan dipenjara.

  • 法廷での裁判で、彼は懲役10年の判決を受けました。

(Houtei de no saiban de, kare wa choueki juunen no hanketsu o ukemashita.)

Artinya: Dalam persidangan, dia dijatuhi hukuman penjara selama 10 tahun.

  • 汚職行為に関与した公務員たちは懲役刑を宣告されました。

(Oshokku koui ni kanyo shita koumuintachi wa choueki kei wo senkoku saremashita.)

Artinya: Pegawai negeri yang terlibat dalam tindakan korupsi dihukum hukuman penjara.

  1. 処罰 (Shobatsu) – Hukuman
  • 窃盗犯は法廷で処罰を受け、刑務所に送られました。

(Settou-han wa houtei de shobatsu o uke, keimusho ni okuraremashita.)

Artinya: Pencuri diberikan hukuman di pengadilan dan dikirim ke penjara.

  • 不正行為が発覚し、企業は経済的な処罰を受けました。

(Fusei koui ga hakkaku shi, kigyou wa keizaiteki na shobatsu o ukemashita.)

Artinya: Setelah tindakan tidak sah terungkap, perusahaan itu menerima hukuman ekonomi.

  • 速度違反の運転者は交通違反の処罰を受け、運転免許が一時停止されました。

(Sokudo ihan no untensha wa koutsuu ihan no shobatsu o uke, unten menkyo ga ichiji teishi sa remashita.)

Artinya: Pengemudi yang melanggar batas kecepatan diberikan hukuman pelanggaran lalu lintas dan sementara izin mengemudi dihentikan.

  1. 殺人未遂 (Satsujin misui) – Upaya pembunuhan
  • 彼は恋人に対する殺人未遂の疑いで逮捕されました。

(Kare wa koibito ni taisuru satsujin misui no utagai de taiho saremashita.)

Artinya: Dia ditangkap dengan dugaan upaya pembunuhan terhadap kekasihnya.

  • 経営者はビジネスパートナーに対して殺人未遂を計画していたことが発覚しました。

(Keieisha wa bijinesu paatonaa ni taisuru satsujin misui o keikaku shiteita koto ga hakkaku shimashita.)

Artinya: Pemilik usaha terungkap merencanakan upaya pembunuhan terhadap mitra bisnisnya.

  • 事件の目撃者が助けに入り、被害者は殺人未遂から免れました。

(Jiken no mokugekisha ga tasuke ni hairi, higaisha wa satsujin misui kara nogaremashita.)

Artinya: Saksi kejadian membantu, sehingga korban berhasil lolos dari upaya pembunuhan.

  1. 警察 (Keisatsu) – Kepolisian
  • 警察は市街地で交通規則の違反を取り締まっています。

(Keisatsu wa shigaichi de koutsuu kisoku no ihan o torishimatteimasu.)

Artinya: Petugas polisi sedang menegakkan aturan lalu lintas di pusat kota.

  • 近隣の住民は警察に騒音の苦情を報告しました。

(Kinrin no juumin wa keisatsu ni souon no kujo o houkoku shimashita.)

Artinya: Warga sekitar melaporkan keluhan tentang kebisingan kepada polisi.

  • 失踪した子供の捜索に警察が協力しています。

(Shissou shita kodomo no sousaku ni keisatsu ga kyouryoku shiteimasu.)

Artinya: Polisi sedang bekerja sama dalam pencarian anak yang hilang.

  1. 犯罪予防 (Hanzai yobou) – Pencegahan kejahatan
  • 地域社会では犯罪予防のための取り組みが行われています。

(Chiiki shakai de wa hanzai yobou no tame no torikumi ga okonawareteimasu.)

Artinya: Di masyarakat lokal, upaya pencegahan kejahatan sedang dilakukan.

  • 学校では生徒たちに犯罪予防の重要性について教育しています。

(Gakkou de wa seitotachi ni hanzai yobou no juuyousei ni tsuite kyouiku shiteimasu.)

Artinya: Di sekolah, siswa-siswa diberikan pendidikan tentang pentingnya pencegahan kejahatan.

  • 家庭でのコミュニケーションは子供たちに犯罪予防の基盤を築くのに役立ちます。

(Katei de no komyunikeeshon wa kodomotachi ni hanzai yobou no kiban o kizuku noni yakuchimasu.)

Artinya: Komunikasi di dalam keluarga membantu membentuk dasar pencegahan kejahatan bagi anak-anak.

  1. 非行 (Hikou) – Kenakalan
  • 若者の非行が増加しており、地域ではその対策に取り組んでいます。

(Wakamono no hikou ga zouka shiteori, chiiki de wa sono taisaku ni torikumandeimasu.)

Artinya: Kenakalan remaja meningkat, dan komunitas sedang berusaha mengatasi masalah tersebut.

  • 学校では生徒たちの非行を防ぐために様々なプログラムが実施されています。

(Gakkou de wa seitotachi no hikou o fusegu tame ni samazama na puroguramu ga jisshi sareteimasu.)

Artinya: Di sekolah, berbagai program diimplementasikan untuk mencegah kenakalan siswa.

  • 親の関与が足りない場合、子供たちの非行が増える傾向があります。

(Oya no kanyo ga tarinai baai, kodomotachi no hikou ga fueru keikou ga arimasu.)

Artinya: Jika keterlibatan orang tua kurang, cenderung terjadi peningkatan kenakalan anak-anak.

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

  1. 詐欺師 (Sagishi) – Penipu
  • 最近、電話での詐欺師の被害が増加しています。

(Saikin, denwa de no sagishi no higai ga zouka shiteimasu.)

Artinya: Baru-baru ini, kerugian akibat penipuan telepon meningkat.

  • インターネットでのオンライン詐欺に注意が必要です。詐欺師が巧妙な手法を使っています。

(Intaanetto de no onrain sagi ni chuui ga hitsuyou desu. Sagishi ga koumyouna shuhou wo tsukatte imasu.)

Artinya: Harap berhati-hati terhadap penipuan online di internet. Penipu menggunakan metode yang canggih.

  • 詐欺師はメールを通じて個人情報をだまし取る手口を使っています。

(Sagishi wa meeru o tsuujite kojin jouhou o damashitoru teguchi o tsukatteimasu.)

Artinya: Penipu menggunakan metode mengambil informasi pribadi melalui email.

  1. 民事訴訟 (Minji soshou) – Perkara perdata
  • 隣人間の境界争いが解決されず、民事訴訟が開始されました。

(Rinjinkan no kyoukai arasoi ga kaiketsu sazu, minji soshou ga kaishi saremashita.)

Artinya: Sengketa batas antara tetangga tidak terselesaikan, sehingga perkara perdata dimulai.

  • 契約違反の問題で、企業と顧客の間で民事訴訟が起こっています。

(Keiyaku ihan no mondai de, kigyou to kyaku no aida de minji soshou ga okotteimasu.)

Artinya: Terkait pelanggaran kontrak, terjadi perkara perdata antara perusahaan dan pelanggan.

  • 遺産相続に関する紛争が生じ、家族の間で民事訴訟が進行中です。

(Izan souzoku ni kansuru funsou ga shouji, kazoku no aida de minji soshou ga shinkouchuu desu.)

Artinya: Terjadi perselisihan terkait warisan dan pewarisan, sehingga perkara perdata sedang berlangsung di antara anggota keluarga.

  1. 刑事事件 (Keiji jiken) – Kasus kriminal
  • 刑事事件の現場には警察官や捜査員が集まり、証拠の収集が行われました。

(Keiji jiken no genba ni wa keisatsukan ya sousainin ga atsumari, shouko no shuushuu ga okonawaremashita.)

Artinya: Di tempat kejadian kasus kriminal, polisi dan penyidik berkumpul untuk mengumpulkan bukti.

  • 銀行強盗が発生し、警察は迅速な対応で犯人を捜査しています。

(Ginkou goutou ga hassei shi, keisatsu wa jinsoku na taio de hannin o sousa shiteimasu.)

Artinya: Terjadi perampokan bank, dan polisi sedang menyelidiki pelakunya dengan tanggap.

  • 刑事事件の裁判が行われ、被告人は有罪と判決されました。

(Keiji jiken no saiban ga okonaware, hikokunin wa yuuzai to hanketsu saremashita.)

Artinya: Sidang kasus kriminal dilaksanakan, dan terdakwa dinyatakan bersalah.

  1. 悪徳商法 (Akutoku shouhou) – Praktik bisnis tidak etis
  • オンラインでの悪徳商法には十分な注意が必要です。詐欺から身を守るためには、信頼できる情報源を確認しましょう。

(Onrain de no akutoku shouhou ni wa juubun na chuui ga hitsuyou desu. Sagi kara mi o mamoru tame ni wa, shinrai dekiru jouhougen o kakunin shimashou.)

Artinya: Perlu berhati-hati dengan praktik bisnis tidak etis online. Untuk melindungi diri dari penipuan, pastikan untuk memverifikasi sumber informasi yang dapat dipercaya.

  • 消費者を欺く悪徳商法が発覚し、企業は法的な措置を受ける可能性があります。

(Shouhisha o azamuku akutoku shouhou ga hakkaku shi, kigyou wa houteki na sochi o ukeru kanousei ga arimasu.)

Artinya: Praktik bisnis tidak etis yang menipu konsumen terungkap, dan perusahaan berisiko menghadapi tindakan hukum.

  • 製品の欠陥を隠して販売する悪徳商法は、企業イメージに大きな悪影響を与える可能性があります。

(Seihin no kekkan o kakushite hanbai suru akutoku shouhou wa, kigyou imeiji ni ookina akueikyou o ataeru kanousei ga arimasu.)

Artinya: Praktik bisnis tidak etis yang menyembunyikan cacat produk saat penjualan dapat berdampak negatif besar pada citra perusahaan.

  1. 犯罪組織 (Hanzai soshiki) – Organisasi kejahatan
  • 警察は犯罪組織のメンバーを逮捕するために捜査を行っています。

(Keisatsu wa hanzai soshiki no menbaa wo taiho suru tame ni sousa o okonatteimasu.)

Artinya: Polisi sedang menyelidiki untuk menangkap anggota organisasi kejahatan.

  • 犯罪組織は麻薬取引や密輸活動に関与しているとされています。

(Hanzai soshiki wa mayaku torihiki ya mitsuyu katsudou ni kanyo shiteiru to sareteimasu.)

Artinya: Organisasi kejahatan diduga terlibat dalam perdagangan narkoba dan kegiatan penyelundupan.

  • 国際的な犯罪組織は様々な国で活動しており、国際協力が求められています。

(Kokusaiteki na hanzai soshiki wa samazama na kuni de katsudou shiteori, kokusai kyouryoku ga motomerareteimasu.)

Artinya: Organisasi kejahatan internasional beroperasi di berbagai negara, dan kerjasama internasional sangat diperlukan.

  1. 裁判官 (Saibankan) – Hakim
  • 裁判官は公正な判断を下すために法廷で証拠を審議しています。

(Saibankan wa kousei na handan o kudasu tame ni houtei de shouko o shingi shiteimasu.)

Artinya: Hakim sedang mempertimbangkan bukti di pengadilan untuk membuat keputusan yang adil.

  • 刑事裁判では、被告人と検察官が裁判官の前で論争を行います。

(Keiji saiban de wa, hikokunin to kensatsukan ga saibankan no mae de ronsou o okonaimasu.)

Artinya: Dalam sidang pidana, terdakwa dan jaksa akan melakukan perdebatan di hadapan hakim.

  • その重大な刑事事件の裁判官は、公正かつ厳格な判断を示すことが求められています。

(Sono juudai na keiji jiken no saibankan wa, kousei katsu gengaku na handan wo shimesu koto ga motomerarete imasu.)

Artinya: Hakim dalam kasus kriminal serius tersebut diharapkan menunjukkan keputusan yang adil dan tegas.

  1. 検察官 (Kensatsukan) – Jaksa
  • 検察官は犯罪事件の捜査を指揮し、裁判で起訴の決定を下します。

(Kensatsukan wa hanzai jiken no sousa o shiki shi, saiban de kiso no kettei o kudasaimasu.)

Artinya: Jaksa mengoordinasikan penyelidikan kasus kriminal dan membuat keputusan untuk menuntut di pengadilan.

  • 検察官は法廷で証言し、被告人に対する訴訟を進めます。

(Kensatsukan wa houtei de shougen shi, hikokunin ni taishite soshou o susumemasu.)

Artinya: Jaksa memberikan kesaksian di pengadilan dan melanjutkan tuntutan terhadap terdakwa.

  • 経済犯罪に対処するため、特別な検察官が任命されました。

(Keizai hanzai ni taisho suru tame, tokubetsu na kensatsukan ga ninmei saremashita.)

Artinya: Untuk menangani kejahatan ekonomi, seorang jaksa khusus telah ditunjuk.

  1. 訴訟 (Soshou) – Gugatan
  • 知的財産の侵害で、会社が競合他社に対して訴訟を起こしました。

(Chiteki zaisan no shingai de, kaisha ga kyougoutasha ni taishite soshou o okoshimashita.)

Artinya: Terkait pelanggaran kekayaan intelektual, perusahaan mengajukan gugatan terhadap pesaingnya.

  • 雇用関係の問題で従業員が雇用主に対して訴訟を提起しました。

(Koyou kankei no mondai de juugyouin ga koyoushu ni taishite soshou o teiki shimashita.)

Artinya: Terkait masalah hubungan kerja, karyawan mengajukan gugatan terhadap majikannya.

  • 建設プロジェクトの遅延に対して、受注業者が発注者に対して損害賠償の訴訟を起こしました。

(Kensetsu purojekuto no enzan ni taishite, juchuu gyousha ga hatsuchuusha ni taishite songai baishou no soshou o okoshimashita.)

Artinya: Terkait keterlambatan proyek konstruksi, kontraktor pemenang tender mengajukan gugatan ganti rugi terhadap pemberi tugas.

  1. 闇市場 (Yami ichiba) – Pasar gelap
  • インターネット上にはさまざまな商品が取引される闇市場が存在しています。

(Intaanettojou ni wa samazama na shouhin ga torihikisareru yami ichiba ga sonzai shiteimasu.)

Artinya: Ada pasar gelap di internet di mana berbagai produk diperdagangkan.

  • 闇市場での銃器取引は法に触れており、警察はその摘発に取り組んでいます。

(Yami ichiba de no juuki torihiki wa hou ni furete ori, keisatsu wa sono tekibatsu ni torikunde imasu.)

Artinya: Perdagangan senjata di pasar gelap melanggar hukum, dan polisi sedang berusaha untuk menangkap para pelakunya.

  • 非合法な薬物が闇市場で販売され、社会に悪影響を及ぼしています。

(Higouhouna yakubutsu ga yami ichiba de hanbai sare, shakai ni akueikyou o oyoboshiteimasu.)

Artinya: Narkotika ilegal dijual di pasar gelap dan memberikan dampak buruk pada masyarakat.

  1. ハッキング (Hakkingu) – Peretasan
  • コンピューターシステムへのハッキングが発生し、重要なデータが流出しました。

(Konpyuutaa shisutemu e no hakkingu ga hassei shi, juuyouna deeta ga ryuushutsu shimashita.)

Artinya: Terjadi peretasan pada sistem komputer, dan data penting bocor.

  • ネットワークセキュリティの向上は、不正アクセスやハッキングを防ぐのに役立ちます。

(Nettowaaku sekuriti no koujou wa, fusei akusesu ya hakkingu o fusegu noni yakudachimasu.)

Artinya: Peningkatan keamanan jaringan membantu mencegah akses tidak sah dan peretasan.

  • オンラインアカウントがハッキングされ、個人情報が不正に利用されたケースが増えています。

(Onrain akaunto ga hakkingu sare, kojin jouhou ga fusei ni riyou sareta keesu ga fueteimasu.)

Artinya: Akun online diretas, dan kasus penggunaan tidak sah informasi pribadi semakin meningkat.

Kosakata Bahasa Jepang tentang Kejahatan

  1. 盗聴 (Touchou) – Penyadapan
  • 重要な会話が盗聴されている可能性があると疑い、セキュリティ対策が強化されました。

(Juuyouna kaiwa ga touchou sareteiru kanousei ga aru to utagai, sekuriti taisaku ga kyouka saremashita.)

Artinya: Diduga bahwa percakapan penting telah disadap, sehingga tindakan keamanan diperkuat.

  • 政治家の携帯電話が盗聴され、機密情報が流出したとの報道がありました。

(Seijika no keitai denwa ga touchou sare, kimitsu jouhou ga ryuushutsu shita to no houdou ga arimashita.)

Artinya: Berita melaporkan bahwa telepon seluler seorang politisi telah disadap, dan informasi rahasia bocor.

  • 企業の会議室での機密会話が盗聴されていたことが判明し、警察が捜査に入りました。

(Kigyou no kaigishitsu de no kimitsu kaiwa ga touchou sareteita koto ga hannoushi, keisatsu ga sousa ni hairimashita.)

Artinya: Terungkap bahwa percakapan rahasia di ruang rapat perusahaan telah disadap, dan polisi telah mulai menyelidiki.

  1. 偽造 (Gizou) – Pemalsuan
  • 貴重な絵画が市場に出回り、そのいくつかが偽造されている可能性が指摘されています。

(Kichouna kaiga ga shijou ni demawari, sono ikutsuka ga gizou sareteiru kanousei ga shiteki sareteimasu.)

Artinya: Lukisan bernilai tinggi beredar di pasar, dan ada indikasi bahwa beberapa di antaranya dipalsukan.

  • 偽造されたクレジットカードが使用され、被害者は大きな損失を被りました。

(Gizou sareta kurejitto kaado ga shiyousare, higaisha wa oookina sonshitsu o kourimashita.)

Artinya: Kartu kredit yang dipalsukan digunakan, dan korban mengalami kerugian besar.

  • 偽造品の流通を防ぐために、商品には専用の認証マークが付けられています。

(Gizouhin no ryuutsuu o fusegu tame ni, shouhin ni wa senyou no ninshou maaku ga tsukerarete imasu.)

Artinya: Untuk mencegah peredaran barang palsu, produk dilengkapi dengan tanda otentikasi khusus.

  1. 違法行為 (Ihou koui) – Tindakan ilegal
  • 違法行為は厳しく罰せられる可能性があり、法の下での公正な裁判が行われます。

(Ihoukoui wa kibishiku basserareru kanousei gaari, hou no shita de no kousei na saiban ga okonawaremasu.)

Artinya: Tindakan ilegal dapat dihukum dengan tegas, dan pengadilan yang adil di bawah hukum akan dilaksanakan.

  • インターネット上での違法行為は、サイバーセキュリティ専門家によって監視されています。

(Intaanettojou de no ihoukouii wa, saibaa sekuriti senmonka ni yotte kanshi sareteimasu.)

Artinya: Tindakan ilegal di internet dipantau oleh ahli keamanan siber.

  • 環境への違法行為は生態系に悪影響を及ぼし、法的な措置が求められています。

(Kankyou e no ihoukoui wa seitaiki ni akueikyou o oyoboshi, houteki na sochi ga motomerarete imasu.)

Artinya: Tindakan ilegal terhadap lingkungan dapat memberikan dampak negatif pada ekosistem, sehingga langkah hukum diperlukan.


Itulah Minasan sejumlah kosakata bahasa Jepang tentang kejahatan untuk menambah perbendaharaan kosakata bahasa Jepang Minasan. Selain dihapalkan, alangkah baiknya juga dipahami ya Minasan.

Bagi Minasan yang ingin memperoleh informasi tentang dunia Jepang lainnya, baik budaya maupun bahasa Jepang, cek juga Instagram Pandai Kotoba, channel Youtube Pandai Kotoba, dan Tik Tok Pandai Kotoba. Sampai ketemu di sana!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *